contact
Test Drive Blog
twitter
rss feed
blog entries
log in

Rabu, 28 Desember 2011

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Satuan Pendidikan         
:
SMA NEGERI 1 HOFFENHEIM
Mata Pelajaran
:
SOSIOLOGI
Kelas / semester
:
XI IPS/ 1
Alokasi waktu
:
12 x 45 menit



Standar kompetensi
:
Menjelaskan bentuk-bentuk struktur sosial dan konsekuensinya terhadap konflik dan mobilitas sosial
Kompetensi dasar
:
Mendeskripsikan faktor penyebab konflik sosial dalam masyarakat
Indikator
:
·      Mendefinisikan konflik sosial
·      Mengidentifikasi jenis-jenis konflik sosial
·      Mendeskripsikan sebab-sebab terjadinya konflik dalam masyarakat
·      Mendeskripsikan dampak terjadinya konflik
·      Mendeskripsikan pengendalian konflik
·      Mendeskripsikan integrasi sosial

A.   Tujuan Pembelajaran
1.       Siswa dapat menjelaskan pengertian konflik sosial
2.       Siswa dapat mengidentifikasi jenis-jenis konflik sosial
3.       Siswa dapat mendeskripsikan sebab-sebab terjadinya konflik dalam masyarakat
4.       Siswa dapat mendeskripsikan dampak terjadinya konflik
5.       Siswa dapat mendeskripsikan integrasi sosial

B.    Materi Pokok / Pembelajaran
·     Konflik Sosial

C. Metode Pembelajaran
     Diskusi kelompok, problem solving, jigsaw
  
D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan 1 (1 JP)                            
1.    Kegiatan Awal (5’)
·      Menginformasikan tujuan pembelajaran yaitu mendefinisikan konflik sosial
·      Memotivasi siswa untuk mengetahui lebih lanjut tentang konflik sosial

2.    Kegiatan Inti (30’)
·      Eksplorasi
Ø Siswa secara berkelompok mendiskusikan definisi konflik sosial menurut Soerjono Soekanto, Lewis A Coser, Robert MZ Lawang, Ralf Dahrendorf
Ø Masing-masing kelompok memberikan contoh kasus untuk tiap definisi
·      Elaborasi
Ø Beberapa kelompok mempresentasikan hasil diskusi kelompok tentang definisi konflik sosial
Ø Kelompok lain memperhatikan materi presentasi
·      Konfirmasi
Ø Guru memberikan konfirmasi dengan mengoreksi pendapat yang salah dan memberikan penegasan pada jawaban yang benar
Ø Kelompok yang mengajukan jawaban yang kurang tepat diharapkan memperbaiki jawaban tersebut

3.    Kegiatan Akhir (10’)
·      Memberikan kesempatan kepada siswa untuk mengajukan pertanyaan tentang materi yang telah diajarkan
·      Menunjuk beberapa orang siswa untuk menyimpulkan materi pelajaran

Pertemuan 2 (2 JP)
1.    Kegiatan Awal (10’)
·      Mempersiapkan siswa dengan membaca absen
·      Mengajukan pertanyaan tentang materi sebelumnya tentang definisi konflik sosial untuk mengetahui sejauh mana pemahaman siswa.

2.    Kegiatan Inti (70’)
·      Eksplorasi
Ø Siswa secara berkelompok mendiskusikan jenis-jenis konflik sosial untuk membuat suatu performans berupa parodi atau drama singkat
Ø Kelompok 1 mengkaji tentang konflik pribadi
Ø Kelompok 2 mengkaji tentang konflik rasial
Ø Kelompok 3 mengkaji tentang konflik politik
Ø Kelompok 4 mengkaji tentang konflik internasional
Ø Kelompok 5 mengkaji tentang konflik vertikal
Ø Kelompok 6 mengkaji tentang konflik horizontal
Ø Kelompok 7 mengkaji tentang konflik destruktif
·      Elaborasi
Ø Beberapa kelompok mempresentasikan adegan drama singkat atau parodi tentang konflik sosial
Ø Kelompok lain memperhatikan materi presentasi
·      Konfirmasi
Ø Guru memberikan konfirmasi dengan mengoreksi performans siswa
Ø Kelompok yang mengajukan jawaban yang kurang tepat diharapkan memperbaiki jawaban tersebut

3.    Kegiatan Akhir (10’)
·      Memberikan kesempatan kepada siswa untuk mengajukan pertanyaan tentang materi yang telah diajarkan
·      Mengajukan beberapa pertanyaan penutup kepada siswa untuk mengecek pemahaman siswa terhadap materi pelajaran
·      Menunjuk beberapa orang siswa untuk menyimpulkan materi pelajaran

Pertemuan 3 (1 JP)
1.    Kegiatan Awal (5’)
·      Mengajukan pertanyaan tentang materi sebelumnya tentang jenis-jenis konflik sosial
·      Menginformasikan tujuan pembelajaran kali ini yaitu tentang sebab-sebab konflik dalam masyarakat

2.    Kegiatan Inti (30’)
·      Eksplorasi
Ø Siswa secara berkelompok mendiskusikan tentang sebab-sebab konflik dalam masyarakat
Ø Masing-masing kelompok memberikan contoh kasus dari sebab-sebab konflik dalam masyarakat
·      Elaborasi
Ø Beberapa kelompok mempresentasikan hasil diskusi kelompok tentang sebab-sebab konflik dalam masyarakat
Ø Kelompok lain memperhatikan materi presentasi
·      Konfirmasi
Ø Guru memberikan konfirmasi dengan mengoreksi pendapat yang salah dan memberikan penegasan pada jawaban yang benar
Ø Kelompok yang mengajukan jawaban yang kurang tepat diharapkan memperbaiki jawaban tersebut

3.    Kegiatan Akhir (10’)
·      Memberikan kesempatan kepada siswa untuk mengajukan pertanyaan tentang materi yang telah diajarkan
·      Menunjuk beberapa orang siswa untuk menyimpulkan materi pelajaran

Pertemuan 4 (3 JP)
1.    Kegiatan Awal (10’)
·      Mengajukan pertanyaan tentang materi sebelumnya tentang sebab-sebab konflik sosial
·      Menginformasikan tujuan pembelajaran kali ini yaitu tentang dampak terjadinya konflik sosial

2.    Kegiatan Inti (115’)
·      Eksplorasi
Ø Siswa dibagi ke dalam beberapa kelompok
Ø Masing-masing kelompok mengkaji tentang dampak konflik sosial dengan membuat adegan drama singkat atau parodi
·      Elaborasi
Ø Masing-masing kelompok menampilkan parodi atau drama singkat
Ø Kelompok lain memperhatikan materi performans
·      Konfirmasi
Ø Guru memberikan konfirmasi dengan mengoreksi pendapat yang salah dan memberikan penegasan pada jawaban yang benar
Ø Kelompok yang mengajukan jawaban yang kurang tepat diharapkan memperbaiki jawaban tersebut

3.    Kegiatan Akhir (10’)
·      Memberikan kesempatan kepada siswa untuk mengajukan pertanyaan tentang materi yang telah diajarkan
·      Menunjuk beberapa orang siswa untuk menyimpulkan materi pelajaran

Pertemuan 5 (3 JP)
1.    Kegiatan Awal (10’)
·      Mengajukan pertanyaan tentang materi sebelumnya tentang dampak terjadinya konflik
·      Menginformasikan tujuan pembelajaran kali ini yaitu tentang pengendalian konflik

2.    Kegiatan Inti (115’)
·      Eksplorasi
Ø Siswa dibagi ke dalam beberapa kelompok
Ø Masing-masing kelompok mengkaji tentang pengendalian konflik yaitu: arbitrasi, mediasi dan konsiliasi
·      Elaborasi
Ø Masing-masing kelompok menampilkan hasil diskusi
Ø Kelompok lain memperhatikan materi diskusi dengan memberikan tanggapan
·      Konfirmasi
Ø Guru memberikan konfirmasi dengan mengoreksi pendapat yang salah dan memberikan penegasan pada jawaban yang benar
Ø Kelompok yang mengajukan jawaban yang kurang tepat diharapkan memperbaiki jawaban tersebut

3.    Kegiatan Akhir (10’)
·      Memberikan kesempatan kepada siswa untuk mengajukan pertanyaan tentang materi yang telah diajarkan
·      Menunjuk beberapa orang siswa untuk menyimpulkan materi pelajaran

Pertemuan 6 (3 JP)
1.    Kegiatan Awal (10’)
·      Mengajukan pertanyaan tentang materi sebelumnya tentang dampak pengendalian konflik
·      Menginformasikan tujuan pembelajaran kali ini yaitu tentang integrasi sosial

2.    Kegiatan Inti (115’)
·      Eksplorasi
Ø Siswa dibagi ke dalam beberapa kelompok
Ø Masing-masing kelompok mengkaji tentang definisi integrasi sosial, asimilasi dan akulturasi
·      Elaborasi
Ø Masing-masing kelompok menampilkan hasil diskusi
Ø Kelompok lain memperhatikan materi diskusi dengan memberikan tanggapan
·      Konfirmasi
Ø Guru memberikan konfirmasi dengan mengoreksi pendapat yang salah dan memberikan penegasan pada jawaban yang benar
Ø Kelompok yang mengajukan jawaban yang kurang tepat diharapkan memperbaiki jawaban tersebut

4.    Kegiatan Akhir (10’)
·      Memberikan kesempatan kepada siswa untuk mengajukan pertanyaan tentang materi yang telah diajarkan
·      Menunjuk beberapa orang siswa untuk menyimpulkan materi pelajaran

E.    Alat, bahan dan sumber belajar
·         Wikipedia ensiklopedi, Sosiologi suatu pengantar (Soerjono Seokanto),  Sosiologi (Paul B Horton dan Charles L Hunt)
·         Sumber dari artikel, internet dan bahan lain yang relevan   

F.     Penilaian
  1. Jenis tagihan     : soal esai
1.       Apakah yang dimaksud dengan konflik rasial?
2.       Apakah definisi konflik menurut Ralf Dahrendorf?
3.       Apakah perbedaan antara mediasi dan arbitrasi? Jelaskan!
4.       Apakah perbedaan antara konflik vertikal dan konflik horizontal?
5.       Deskripsikan dampak dari konflik sosial!
6.       Deskripsikan sebab-sebab terjadinya konflik!
7.       Apakah yang dimaksud dengan integrasi sosial
8.       Apakah perbedaan antara asimilasi dan akulturasi?
9.       Deskripsikan syarat berhasilnya suatu integrasi?
10.   Apakah yang dimaksud dengan konsiliasi?
  1. Bentuk instrumen  : uraian  


                                                                        Hoffenheim, 27 Desember 2011
                                             
Mengetahui
Kepala Sekolah                                                             Guru Sosiologi




Imam Syafi’i, MPd.                                                         Galih Lumaksono

0

0 komentar:

Posting Komentar

Pages

Diberdayakan oleh Blogger.

You can replace this text by going to "Layout" and then "Page Elements" section. Edit " About "

Populer